Selamat datang di Hayes Indonesia Glassware. Disini Anda akan kami sajikan ragam yang sangat variatif dari pilihan produk kami yang berkualitas tinggi serta memiliki desain yang eksklusif.
segera hubungi PT. hayes indonesia untuk memesan salah satu produk kami, Tlp. 021-7873562 Hp:081316770888 Email: info@hayesindonesia.com untuk melakukan pemesan dan pembelian produk.
hayes indonesia supplier gelas arcoroc kami jual gelas arcoroc dengan harga diskon
Dapatkan suasana mewah dan gemerlap dengan beragam pilihan produk gelas dan perangkat minum lainnya dari PT. Hayes Indonesia. Jamu tamu-tamu Anda Sesuaikan acara Anda dengan beragam pilihan gelas yang tersedia.
Material Kaca Amorf
Kaca merupakan amorf (non kritalin) atau material padat yang bening dan transparan (tembus pandang) yang dapat tahan hingga 2000°C. Kaca merupakan bahan yang paling banyak digunakan selama berabad abad untuk gelas minum. Kaca terbuat dari campuran 75% silikon dioksida (SiO2) dengan Na2O, CaO, dan beberapa zat tambahan.
Desain Elegan
Desain yang elegan sengaja dipilih untuk menyempurnakan materialnya. Dibuat sedemikian rupa untuk tangan Anda, mudah digenggam dan dipegang bahkan untuk waktu yang cukup lama.